Pelaksanaan Rapat Koordinasi Kecamatan dalam Rangka SP2020 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonosobo

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : http://s.bps.go.id/skd2024wonosobo

ST2023, Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani. Klik di sini.

Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Wonosobo, Jl. Mayjen Bambang Sugeng Km 2,2 Wonosobo, setiap hari kerja pukul 08.00 - 15.30 WIB

Pelaksanaan Rapat Koordinasi Kecamatan dalam Rangka SP2020

Pelaksanaan Rapat Koordinasi Kecamatan dalam Rangka SP2020

17 Februari 2020 | Kegiatan Statistik


BPS Kabupaten Wonosobo sejak tanggal 17 Februari 2020 sampai dengan 20 Februari 2020 melaksanakan kegiatan Rapat Koordinasi Kecamatan Dalam Rangka Sensus Penduduk 2020. Rakorcam dilaksanakan di seluruh kecamatan yang ada di Kabupaten Wonosobo untuk meningkatkan koordinasi antar BPS dan pemerintah setempat guna mensukseskan kegiatan Sensus Penduduk 2020. 

Dalam Rakorcam ini dihadiri oleh camat dan sekcam, kapolsek, kepala Kodim, seluruh lurah/ kepala desa di kecamatan, seluruh kepala sekolah di kecamatan yang bersangkutan, serta seluruh UPTD yang ada di kecamatan tersebut.

Selain bertujuan untuk meningkatkan koordinasi antara BPS dan pemerintah setempat, dalam rakorcam juga disampaikan materi terkait SP2020 agar para peserta lebih paham akan adanya pelaksanaan SP2020 di Kabupaten Wonosobo. Setelah penyampaian materi dan juga diskusi tanya jawab, juga dilaksanaan pengisian bersama SP Online oleh seluruh undangan yang hadir, dipandu oleh pegawai BPS yang bertugas.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonosobo (Statistics of Wonosobo Regency)Jl. Mayjen Bambang Sugeng Km 2

2 Wonosobo

Telp (0286) 324270

Faks (0286) 3325380

Email: bps3307@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik