Pelatihan Petugas Sakernas Agustus 2022 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonosobo

Sebagai upaya meningkatkan kualitas data dan pelayanan kami kepada Anda mohon mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD) melalui link : http://s.bps.go.id/skd2024wonosobo

ST2023, Mencatat Pertanian Indonesia Untuk Kedaulatan Pangan dan Kesejahteraan Petani. Klik di sini.

Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Wonosobo, Jl. Mayjen Bambang Sugeng Km 2,2 Wonosobo, setiap hari kerja pukul 08.00 - 15.30 WIB

Pelatihan Petugas Sakernas Agustus 2022

Pelatihan Petugas Sakernas Agustus 2022

21 Juli 2022 | Kegiatan Statistik


Hari ini, Kamis 21 Juli 2022 BPS Kabupaten Wonosobo menyelenggarakan Pelatihan Petugas SAKERNAS Agustus 2022 selama 2 hari pada tanggal 21 - 22 Juli 2022 di Hotel Front One Harvest Wonosobo

Pelatihan ini diikuti oleh 27 Petugas Pencacahan Lapangan (PCL) dan 14 Petugas Pemeriksa Lapangan (PML). Kegiatan pelatihan dibuka secara langsung oleh Kepala BPS Kabupaten Wonosobo, Bapak Ir. Tri Wahyu Joko Pratomo MMSI.

SAKERNAS merupakan survei yang diselenggarakan oleh Badan Pusat Statistik yang dirancang khusus untuk mengumpulkan data yang dapat menggambarkan keadaan umum ketenagakerjaan dari tahun ke tahun.

Semoga dengan adanya pelatihan petugas ini dapat menghasilkan petugas SAKERNAS yang berkualitas sehingga dapat diperoleh data ketenagakerjaan yang akurat untuk mendukung terciptanya pembangunan yang berkelanjutan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Wonosobo (Statistics of Wonosobo Regency)Jl. Mayjen Bambang Sugeng Km 2

2 Wonosobo

Telp (0286) 324270

Faks (0286) 3325380

Email: bps3307@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik